Jumat, 01 Desember 2017

PESERTA REUNI 212 SHALAT SUBUH BERJAMAAH DI MONAS

Massa Reuni 212 Menunaikan Salat Subuh Berjemaah
Massa Reuni 212 Menunaikan Salat Subuh Berjemaah di Monas Kanavino Ahmad Rizqo - detikNews Share 0 Tweet Share 0 28 komentar Massa Reuni 212 Menunaikan Salat Subuh Berjemaah di Monas Salat berjemaah massa reuni 212 (Kanavino AR/detikcom) Jakarta - Massa Reuni 212 menunaikan salat subuh berjemaah. Salat subuh berjemaah dilakukan usai massa salat Qiamulail dan berzikir. Pantauan detikcom sekitar pukul 04.19 WIB di lokasi, Sabtu (2/12/2017), KH M Nasir Zein menjadi imam salat subuh. Sebelum itu, peserta reuni menunaikan salat sunnah. Massa Reuni 212 Menunaikan Salat Subuh BerjemaahSalat berjemaah massa reuni 212 (Kanavino AR/detikcom) Ketua Alumni 212 Slamet Maarif sempat memberikan arahan kepada massa untuk tidak menginjak rumput. Dia berharap massa tetap menjaga keindahan taman. "Rapihkan saf. Untuk tidak menginjak rumput," kata Slamet. "Kita harus sama-sama menjaga keindahan taman ini," sambungnya. Massa Reuni 212 Menunaikan Salat Subuh BerjemaahSalat berjemaah massa reuni 212 (Kanavino AR/detikcom) Sejumlah tokoh telah hadir di lokasi. Mereka yang telah datang dari mulai mantan Ketua MPR Amien Rais hingga penyanyi Opick. Ada juga Ketua Alumni 212 Slamet Maarif, pimpinan FPI Munarman dan Novel Bamukmin. (knv/dnu)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

kisah motivasi tentang bersyukur

Kapan terakhir kali kamu berdoa dan mengucapkan rasa syukur atas semua yang kamu miliki? Mungkin bukan hanya kamu saja, ada banyak seka...